10 Maret 2016

Cara Budidaya Lele Organik Serta Langkah-Langkahnya

Cara Budidaya Lele Organik - Budidaya lele saat ini memiliki prospek bisnis yang semakin menjanjikan seiring dengan meningkatnya permintaan lele dipasaran. Budidaya lele biasanya menggunakan pakan kimia, namun dengan pakan tersebut biaya yang dikeluarkan untuk pakan akan semakin meningkat sehingga saat ini banyak dikembangkan budidaya lele organik. Cara budidaya lele organik bisa dibilang cukup mudah.

budidaya lele organik 45 hari panen,budidaya lele organik dengan kotoran kambing,budidaya lele organik padat tebar tinggi,budidaya lele probiotik organik,
Baca juga: Cara Budidaya Puyuh serta Langkah Praktis Bagi Pemula

Beternak lele organik akan lebih menguntungkan bagi para peternak sebab tidak perlu mengeluarkan biaya untuk membeli pakan kimia konsentrat. Selain itu bagi konsumen juga lebih aman sebab lele yang diberi pakan organik juga tidak akan membawa residu bahan kimia. Oleh karena itu cara budidaya lele organik baik bagi peternak dan juga konsumen.

Pakan lele yang bisa digunakan dalam cara budidaya lele organik bisa dengan kotoran kambing ataupun dengan kotoran sapi. Budidaya lele organik dengan kotoran kambing atau kotoran sapi memiliki banyak manfaat, diantaranya dapat memberikan nilai manfaat yang lebih dari kotoran kambing dan sapi, dan dapat meningkatkan nilai gizi ikan lele.

Setelah mengetahui keuntungan budidaya lele secara organik, bagaimana sudah tertarik untuk mencoba mengaplikasikannya kan? Jika sudah tertarik, maka Anda perlu mempelajari cara budidaya lele organik berikut ini mulai dari penyiapan kolam untuk budidaya, penyebaran bibit lele, pembuatan pakan organik dari kotoran kambing atau sapi, pemberian pakan, dan pemanenan lele yang sudah dewasa.

budidaya lele organik 45 hari panen,budidaya lele organik dengan kotoran kambing,budidaya lele organik padat tebar tinggi,budidaya lele probiotik organik,

Langkah-Langkah Budidaya Lele Organik

1. Penyiapan kolam budidaya
Penyiapan kolam adalah langkah paling dasar yang harus dipenuhi dalam cara budidaya lele organik. Pembuatan kolam bisa dengan menggali tanah dengan panjang 4 m dan lebar 2 m, lalu kedalamannya sekitar 80 cm. Tanah yang sudah digali kemudian dilapisi menggunakan terpal lalu diisi dengan air sampai ketinggian sekitar 60 cm.
2. Pembuatan Pakan Organik
Pembuatan pakan organik harus dilakukan setelah kolam siap untuk digunakan. Caranya dengan memfermentasikan kotoran dengan probiotik sekitar 2 hari, lalu menyebarkan kotoran ke dalam kolam, dan dibiarkan sekitar 2 minggu. Ini merupakan penyiapan cara budidaya lele organik yang benar.
3. Penyebaran bibit lele
Ketika akan menyebar bibit lele, menurut cara budidaya lele organik yang benar tidak boleh asal sebar, pastikan jika kondisi kolam sudah dipenuhi dengan plankton baru bibit disebar. Plankton akan menjadi pakan bagi bibit lele yang masih kecil.
4. Pemeliharaan dan Pemanenan
Lele kemudian dipelihara dengan cara diberi pakan dari kotoran kambing atau kotoran sapi yang telah difermentasi dengan probiotik. Pemberian pakan bisa dilakukan setiap hari sekali, atau kondisional jika pakan sudah menipis. Dan pemanenan bisa dilakukan setelah usia 2 bulan.

Demikianlah langkah-langkah cara budidaya lele organik. Semoga bermanfaat, selamat mencoba dan semoga berhasil.

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Cara Budidaya Lele Organik Serta Langkah-Langkahnya