11 Maret 2016

Cara Budidaya Semut Rangrang Media Toples Cocok Untuk Pemula

Cara Budidaya Semut Rangrang Media Toples Bagi Pemula - Beternak semut rangrang dapat menggunakan beberapa media, seperti cara budidaya semut rangrang media botol, media paralon atau media toples. Ada kelebihan dari masing-masing media, dan kelebihan dari cara budidaya semut rangrang media toples adalah medianya transparan, sehingga bisa dilihat bagaimana perkembangan rangrang yang dibudidayakan. Cara membudidayakan dengan toples ini cukup mudah, asalkan Anda memperhatikan tahapan-tahapan yang harus dilakukan. Dalam menyiapkan peralatan juga tidak membutuhkan modal yang besar, dari cara sederhana dan dapat memanfaatkan toples plastik yang sudah tidak terpakai lagi di rumah.

cara budidaya semut rangrang tanpa ratu,cara budidaya semut rangrang,kumpulan cara budidaya semut rangrang,cara budidaya semut rangrang media botol,cara budidaya semut rangrang dengan media bambu,
Baca juga: Cara Budidaya Singkong dari Penanaman Sampai Panen

Peralatan Yang Harus Disiapkan Dalam Cara Budidaya Semut Rangrang Media Toples

• Toples
Toples yang digunakan akan lebih baik yang transparan karena seperti yang sudah dinyatakan di atas agar semut rangrang bisa diketahui perkembangannya dari waktu ke waktu sebagai cara budidaya semut rangrang media toples. Untuk ukuran toples adalah menyesuaikan saja. Pada bagian bawah toples berilah lubang di tengahnya yaitu diameter 5 cm, untuk udara semut rangrang.
• Nampan
Nampan yang digunakan disini menggunakan nampan plastik yang bisa didapatkan di pasar-pasar tradisional. Harga nampan juga tidak mahal, antara 5000-10.000 saja. Ukurannya juga menyesuaikan tetapi jangan terlalu kecil.
 
• Selotip
Pada cara budidaya semut rangrang media toples ini, selotip digunakan untuk menutupi toples sehingga rangrang dapat bersarang dengan cepat dan menghasilkan jaring-jaring.
 
• Batu bata
Batu bata ini digunakan diatas nampan. Sebelumnya nampan diisi air, kemudian diletakkan batu bata agar toplesnya tidak terendam air.

Nah, itulah tadi cara beternak semut rangrang dengan media toples, yang sangat mudah dan sederhana. Jika Anda masih pemula akan lebih baik menggunakan toples yang transparan saja.
cara budidaya semut rangrang tanpa ratu,cara budidaya semut rangrang,kumpulan cara budidaya semut rangrang,cara budidaya semut rangrang media botol,cara budidaya semut rangrang dengan media bambu,

Kemudian jika Anda sudah senior dan mahir dalam membudidayakan semut rangrang menggunakan toples, maka boleh menggunakan toples warna-warni atau gelap. Cara budidaya semut rangrang media toples setelah membuat sarangnya adalah dengan mencari semut rangrangnya. Anda bisa mencarinya di alam kemudian memasukkan ke dalam toples yang sudah Anda siapkan.

Itu adalah cara budidaya semut rangrang media toples jika Anda mengusahakan pembudidayaannya sejak awal. Berbeda ceritanya jika Anda membeli langsung kepada para penjual ternak semut rangrang, karena biasanya sudah menyediakan lengkap dengan toplesnya, Anda tidak perlu menyiapkan segala peralatan dengan lubang di toples. Semoga artikel cara budidaya semut rangrang media toples ini dapat membantu Anda dalam beternak semut rangrang.

Ada cara tersendiri dalam memberikan pakan terhadap semut rangrang. Jadi, jangan berpikir cara budidaya semut rangrang media toples sampai disitu saja, Anda masih harus memikirkan pemberian makan agar semut juga berkembang bahkan berkembangbiak. Dalam memberi pakan, pergunakan tatakan yang bentuknya ceper, kemudian pakan diletakkan di atasnya. Makanan semut rangrang ini bisa ulat hongkong, daging ayam, atau belatung. Jangkrik yang sudah dilumpuhkan juga bisa dijadikan pakan dari semut rangrang ini, tergantung apa yang Anda dapatkan dari beberapa jenis pakan tersebut.

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Cara Budidaya Semut Rangrang Media Toples Cocok Untuk Pemula